Penulis : Agam Ubaidillah Sabtu 27 Mei 2017 Probolinggo,KraksaanOnline.com - Meski Pemerintah menetapkan 1 Ramadhan pada Sabtu (27/5/2017), hal tersebut tidak membuat jamaah Aboge di Kabupaten Probolinggo harus mengikutinya. Jamaah aboge itu, baru melakukan puasa Ramadhan pada Minggu Pon (28/5/2017). Bahkan di kampung Aboge sendiri, di Dusun Wuluhan Desa/ Kecamatan Leces,